PENGERTIAN OSI (THE OPEN SYSTEM CONNECTION)
OSI yang dibuat oleh lembaga OSI (the international standard organization).Amerika serikat.seluruh fungsi kerja jaringan computer dan komunikasi antar terminal diatur dalam standard ini.
OSI atau suatu standard komunikasi antar mesin yan terdiri atas 7 (tujuh) lapisan.
Lapisan 1:Phisical
Lapisan terendah ini mengatur sinkronisasi pengiriman dan penerimaan data,spesifikasi mekanik,elektrik dan interface antar terminal,seperti besar tegangan,frekuensi,impendasi,koneksi pin dan jenis kabel.
Lapisan 2:Data link
Pada lapisan ini data diubah dalam bentuk paket,sinkronisasi paket yang dikirim maupun yang diterima.persiapan saluran terminal,pendeteksi kesalahan yang terjadi saat pengiriman data dan pengendalian akses saluran.
Lapisan 3:Network
Lapisan ini menentukan rute pengiriman pengendalian kemacetan agar data sampai ditempat tujuan.
Lapisan 4:Transport
Lapisan ini mengatur kutuhan data,menerima data dari lapisan session dan meneruskan kelapisan network.
Lapisan 5:Session
Lapisan ini menyiapkan saluran komunikasi dan terminal dalam hubungan antar terminal,mengordinasikan proses pengiriman dan penerimaan serta mengatur pertukaran data.
Lapisan 6:Presentation
Pada lapisan ini dilakukan konversi data adar data yang terkirim dapat di mengerti oleh penerima kompresi teks dan penyediaan data.
Lapisan 7:Aplication
Pada lapisan palig tinggi ini mengatur interaksi pengguna computer dengan program aplikasi yang dipakai. Lapisan ini juga mengatur pemakaian bersama data dan peralatan,pengiriman file dan pemakaian data base.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar